GuruPendidikan.Com – Cerita ulang merupakan teks yang menceritakan kembali pengalaman masa lalu secara kronologis dengan tujuan untuk memberi informasi atau menghibur pembacanya atau bisa keduanya. Ciri-Ciri Teks Cerita Ulang Menceritakan seorang tokoh/terfokus pada obyek tertentu. Menceritakan kejadian-kejadian yang dapat kita amati. Menceritakan waktu dan tempat kejadian. Jenis-Jenis Teks Cerita Ulang Cerita ulang personal yaitu teks
↧